Rabu, 20 Maret 2013

soal2 ukp meteorologi


ANT-III                                         METEOROLOGI                               WAKTU : 90 MENIT

1.         a.   Sebutkan data-data cuaca yang dicatat dalam Buku Harian Kapal!
            b.   Jelaskan hubungan antara nilai kelembaban udara (Relative Humidity) dalam palka, dengan perlunya peranginan di palka tersebut!

2.         a.   Tuliskan macam‑macam radiasi yang merupakan bagian dari radiasi matahari serta jelaskan pula panjang gelombang dan prosentase jumlahnya masing‑masing radiasi tersebut!
            b.   Jelaskan pula mengapa tidak semua radiasi matahari yang masuk dan melewati atmosfer bumi dapat sampai di permukaan bumi!

3.         a.   Tuliskan ketiga klasifikasi / penggolongan angin permukaan serta jelaskan pula kreteria / perbedaan dan nama‑nama angin permukaan yang termasuk kedalam penggolongan tersebut masing‑masing!
            b.   Apakah yang disebut sebagai angin muson atau angin musim serta jelaskan secara singkat bagaimana terbentuknya a­ngin muson tersebut!

4.         a.   Tuliskan keenam daerah‑daerah perairan laut / lautan di dunia, dimana biasanya dapat terbentuk, tumbuh dan berkem­bang siklon tropis!
            b.   Jelaskan mengapa siklon tropis selalu berasal / terbentuk pada daerah laut / lautan lintang 8° (delapan derajat) ke ­atas dan tidak pernah berasal / terbentuk pada daerah laut / lautan lintang 5° (lima derajat) ke bawah!

5.         a.   Jelaskan apakah yang disebut masing‑masing sebagai sektor dangerous semi circle dan sektor navigable semi circle se­buah siklon tropis!
            b.   Gambarkan garis‑garis isobar dan arah arus angin disekitar pusat sebuah siklon tropis masing‑masing untuk / dibelahan bumi utara dan untuk / dibelahan bumi selatan, beserta arah panah pergeserannya masing‑masing. Kemudian pada masing‑masing gambar tersebut tentukan / berikan tanda dimana yang disebut sebagai sektor dangerous semi circle dan sektor navigable semi circle.


(Bobot nilai tiap soal = 20)

ANT-III                                         METEOROLOGI                               WAKTU : 90 MENIT

(20)     1.   a.   Apakah yang dimaksud dengan front cuaca, garis front dan bidang front ?
                  b.   Sebutkan klasifikasi perbedaan masing-masing front tersebut !

(20)     2.   a.   Sebutkan macam-macam variasi tekanan udara pada suatu tempat di permukaan bumi dan jelaskan pula penyebab dari masing-masing variasi tersebut !
                  b.   Apa yang dimaksud masing-masing dengan garis isobar dan gradien tekanan udara serta jelaskan pula hubungan antara garis-garis isobar dengan gradien tekanan udara ?

(20)     3.   a.   Pada lapisan-lapisan apakah terjadi ionisasi ?
                  b.   Pada lapisan-lapisan apakah peristiwa-peristiwa cuaca ?
                  c.   Jelaskan apa yang dimaksud dengan masa udara dingin !

(20)     4.   Kelembaban udara berubah terhadap waktu maupun tempat.
                  a.   Apakah yang dimaksud dengan kelembaban udara tersebut ?
                  b.   Jelaskan masing-masing macam kelembaban udara yang anda ketahui !
                  c.   Apa yang dimaksud dengan temperatur titik embun ?

(20)     5.   Angin merupakan gerakan massa udara pada arah mendatar.
                  a.   Sebutkan gaya-gaya yang mempengaruhi gerakan angin tersebut !
                  b.   Mengapa gaya gradient tekanan udara yang sama dapat menimbulkan kecepatan angin yang lebih besar pada daerah lintang rendah dibandingkan pada daerah lintang tinggi ?

ANT-III         METEOROLOGI & OCEANOGRAFI           WAKTU : 90 MENIT

1.    a.  Jelaskan apakah persamaan dan perbedaan antara angin geostropis dengan angin
gradien.
b.    Apakah pengaruh adanya gesekan angin permukaan dengan permukaan bumi yang umumnya tidak rata.

2.    a.  Tiliskan daerah-daerah perairan laut/lautan di dunia yang mempunyai frequensi
            kabut laut yang relatif tinggi dan berilah penjelasan secara singkat penyebabnya
            masing-masing.
b.    jelaskan bagaimana terbentuknya kabut laut di pantai-pantai Kalifornia dan jelaskan pula mengapa dapat terjadi sepanjang tahun.

3.    a.  Jelaskan mengapa sebuah siklon tropis yang meninggalkan laut/lautan dan
            bergerak di atas daratan, intensitasnya akan menurun dengan sangat drastis.
b.    Apakah yang dimaksud dengan gelombang pasang siklon tropis dan jelaskan pula bagaimana terbentuknya gelombang pasang siklon tropis tersebut.

4.    a.  Gambarkan garis-garis isobar, arah arus angin dan front-front yang terdapat
                   disekitar pusat sebuah depresi daerah sedang dibelahan bumi utara. Pada gambar tersebut tentukan/berilah tanda dimana yang disebut sebagai udara dingin post-frontal dan udara dingin pre-frontal serta dimana sektor panas dan sektor dingin.
b.      Jika sebuah kapal berlayar dari arah timur ke arah barat melewati depresi daerah sedang pada gambar di atas dengan memotong front panas dan front dingin, jelaskan bagaimana keadaan tekanan udara, arah arus angin, temperatur udara serta keadaan cuaca yang akan dialami kapal tersebut dalam pelayarannya.

5.    a.  Jelaskan apakah yang disebut masing-masing sebagai arus laut panas dan arus laut
dingin.
b.      Tuliskan dan jelaskan masing-masing ciri-cirinya, sumber pembentukannya serta bagaimana pembentukannya gunung-gunung es dari belahan bumi utara dan dari belahan bumi selatan.







ANT – III                                 METEOROLOGI                                           WAKTU : 90 MENIT

(20)
1.
a.
Sebutkan lapisan – lapisan atmosfer bumi dari bawah ke atas beserta lapisan – lapisan peralihannya masing – masing.


b.
Jelaskan ketinggian dan keadaan temperatur terhadap kenaikan tinggi pada masing – masing lapisan atmosfer tersebut




(20)
2.
a.
Jelaskan apakah yang dimaksud masing – masing dengan kelembaban udara dan udara jenuh serta factor – factor apakah yang dapat mempengaharui kelembaban udara dan udara jenuh tersebut


b.
Jelaskan apakah yang dimaksud masing – masing dengan kelembaban udara relatif dan temperatur titik embun.




(20)
3.
a.
Sebutkan macam – macam kabut yang dapat terjadi dan jelaskan secara singkat bagaimana terbentuknya masing – masing kabut tersebut.


b.
Jelaskan apakah persamaan dan perbedaan antara awan dan kabut serta embun.




(20)
4.
a.
Gaya – gaya apakah yang bekerja pada angin geostropis


b.
Apakah oklusi itu ? sebutkan tiga macam oklusi (tanpa penjelasan)



(20)
5
a.
Sebutkan tanda – tanda bahwa akan ada siklon tropis


b.
Apakah yang dimaksud dengan :



1)    Dangerous semi circle
2)    Navigable semi circle
















ANT-III            METEOROLOGI  & OCEANOGRAFI       WAKTU : 90 MENIT


a. Apakah yang dimaksud lapisan atmosfera dan terbagi berapa terbagi berapa lapisan
          atmosfera itu, sertakan gambar dan masing-masing ketinggian lapisan dari lapisan
          itu.
b. Ada jenis temperatur yang dikenal sertakan perbandingkannya dan titik beku / titik
    didih.

a. Bagaimana cara untuk menyatakan tingkat kelembaban udara ?
b. Awan terbagi 4 (empat ) golongan. Sebutkan setiap golongan-golongan itu beserta
    tingginya dan jenis awan.

a. Apakah garis Isobar itu dan terbagi dalam berapa golongan, sertakan gambarnya ?
b. Apakah yang dimaksud dengan :
v  Gaya Coriolis
v  Angin Geostrafis
v  Angin Gradien
v  Angin Periodik
v  Angin Pasat

a. Apakah yang dimaksud dengan bidang front dan front cuaca, sertakan gambarnya.
b. Apakah yang dimaksud dengan depresi daerah sedang dan gambarkan untuk
    lintang utara dan selatan.

a. Jelaskan yang disebut Dangerous Semi Circle dan Navigable Semi Circle, sertakan  
          gambar ?
b. Unsur-unsur apa saja yang termasuk lamaran Ramalan Cuaca.
    Jelaskan dengan sebuah contoh ?










ANT – III – DTPK                      METEOROLOGI                             WAKTU :  90 MENIT



1.    a.   Sebutkan radiasi – radiasi yang merupakan bagian dari radiasi matahari dan jelaskan pula panjang gelombang serta prosentase jumlah masing-masing
b.    Proses apa saja yang dialami radiasi matahari setelah memasuki atmosfer bumi, sehingga tidak semua radiasi matahari tersebut sampai dipermukaan bumi.

2.    a.   Sebutkan dan Jelaskan masing – masing klasifikasi / pembagian garis – garis isobar yang terdapat pada peta cuaca.
b.    Jelaskan apakah yang disebut sebagai gradien tekanan udara dan jelaskan pula bagaimana hubungan antar garis-garis isobar dengan gradien tekanan udara.

3.   a.   Apakah yang dapat menyebabkan terjadinya gelombang laut dan sebutkan nama masing – masing gelombang laut yang disebabkan. 
      b.   Jelaskan apakah yang dimaksud masing – masing sebagai panjang gelombang dan kecepatan gelombang

4.            a.   Jelaskan apakah yang disebut masing – masing sebagai sector dangerous semi circle dan sector navigable semi circle sebuah siklon tropis.
b.    Sebutkan dan jelaskan masing – masing unsur yang dapat dipergunakan sebagai tanda adanya atau mendekatnya sebuah siklon tropis di dekat / sekitar posisi kapal.

5.    a.   Sebutkan macam – macam peta cuaca synoptic yang biasa dipergunakan serta jelaskan bagaimana cara melakukan analisa masing – masing peta cuaca synoptic tersebut.
b.    Analisa apakah yang biasa dilakukan pada peta cuaca synoptic permukaan laut.







ANT – III – DTPK                 METEOROLOGI                                  WAKTU :  90 MENIT


1.   
( 20 )
 
a.   Awan terjadi menjadi beberpa golongan, sebutkan tiap golongan menurut jenisnya dan ketinggian dari masing – masing awan
      b.   tulis dan jelaskan pembagian jenis udara yang ada dipermukaan bumi.

2.   
( 20 )
 
a.   Jelaskan bagaimana bentuk dan luasnya sebuah siklon tropis pada umumnya
b.   Jelaskan persamaan dan perbedaanya antara sektor Dangerous semi circle dengan sektor navigable semi circle sebuah siklon tropis

( 20 )
 
3.   a.   Apakah yang dapat menyebabkan terjadinya gelombang laut dan sebutkan nama masing – masing gelomban laut yang disebabkan. 
      b.   Jelaskan apakah yang dimaksud masing – masing sebagai panjang gelombang dan kecepatan gelombang

( 20 )
 
4.   a.  Sebutkan 4 (empat) hal yang mempengaharui panas matahari oleh bumi
b.  Terangakan tentang hubungan antara suhu dengan ketinggian suatu tempat    dan berikan contohnya

( 20 )
 
5   a.  Ada berapa macam lapisan udara yang membentuk atmosfeer, sebutkan lapisan udara yang paling bawah dan berikan keterangan dengan singkat
      b.   Jelaskan apa manfaatnya laipsan Ozon bagi kehidupan manusia, dan berada dilapisan manakah lapisan ozon terbentuk














ANT-III                                         METEOROLOGI                               WAKTU : 90 MENIT

1.   a.   Sebutkan data meteorologi yang dicatat dalam buku Harian Kapal pada setiap jaga laut!
            b.         Sebutkan instrument meteorologi yang ada di anjungan sebuah kapal !

2.         Jelaskan gunanya data dari :
            a.         Weather Facsimile.
            b.         Ship’s Weather Report.

3.         a.   Terangkan apa yang dimaksud dengan Kondensasi !
           b.   Dengan alat apakah kita mengukur kelembaban udara didalam ruang   muat!

4.         Tekanan udara di kapal diukur dengan Barometer Air Raksa dan Barometer Aneroide.
     a.         Sebutkan koreksi yang harus dijabarkan pada pembacaan Barometer Air         Raksa!
            b.         Sebutkan gunanya 2 (dua) jarum pada Barometer Aneroide!

5.         Terangkan apa yang dimaksud dengan :
            a.         Angin Pasat.
            b.         Angin Muson.
            c.         Isobar Tertutup.
            d.         Front Cuaca.


(Bobot nilai tiap soal = 20)












ANT – III

METEOROLOGI

WAKTU : 90 MENIT



(20)
1.
a.
Apakah yang dimaksud dengan :
-          Cuaca
-          Iklim
-          Oceonografi


b.
Pada lapisan apakah terdapat lapisan ozon ?


c.
Mengapa kalau terjadi polusi  di lapisan stratosfera berlangsung cukup lama?




(20)
2.
a.
Awan terjadi menjadi beberapa golongan, sebutkan tiap-tiap golongan menurut jenisnya dan ketinggian masing-masing awan


b.
Apa yang domaksud garis isobar dan  tuliskan system apa saja  dalam menentukan bentuk garis isobar




(20)
3.
a.
Gambarkan aliran udara di dalam stratosfera !


b.
Jelaskan dimana dan bagaimana terjadinya angin pasat dan angin barat tetap itu!




(20)
4.
a.
Akibat revolusi dan miringnya ekliptika mengakibatkan terjadinya musim,  sebutkan musim-musim tersebut disertai tangal/bulan dimulainya di belahan bumi selatan dan bumi utara


b.
Tuliskan dan jelaskan proses terjadinya :
-          Penguapan
-          Kondensasi




(20)
5.
a.
Apakah yang dimaksud dengan udara jenuh dan sebutkan pula  faktor-faktor yang mempengaruhi kejenuhan udara


b.
Jelaskan apa yang dimaksud masing-masing dengan kelembaban relatif  dan temperatur titik embun.










ANT-III                                     METEOROLOGI                                   WAKTU : 90 MENIT

1.         Sebutkan data-data Meteorologi yang perlu dicatat setiap hari selama jaga laut dalam Buku Harian Kapal!

2.         a.    Jelaskan bagaimana bentuk dan luasnya sebuah siklon tropis pada umumnya!
            b.    Tuliskan persamaan dan perbedaan antara dangerous semi circle dengan sektor navigable semi circle sebuah siklon tropis!

3.         Akibat revolusi bumi dan miringnya sumbu bumi terhadap ekliptika mengakibatkan terjadinya musim, tuliskan musim-musim tersebut disertai tanggal / bulan mulainya dibelahan bumi utara dan dibelahan bumi selatan!

4.         a.    Apakah yang dimaksud dengan Isobar tertutup dengan Isobar tidak tertutup?
            b.    Sistem tekanan udara apa yang termasuk masing-masing dalam Isobar tertutup dan sistem Isobar tidak tertutup?

5.         a.    Sebutkan instrument yang dipakai untuk mengukur kelembaban udara didalam palka muatan!
            b.    Apa hubungan data kelembaban udara dengan peranginan palka muatan itu?

(Bobot nilai tiap soal = 20)

ANT-III                                         METEOROLOGI                               WAKTU : 90 MENIT

1.         a.         Sebutkan data meteorologi yang dicatat dalam buku Harian Kapal pada setiap jaga laut!
            b.         Sebutkan instrument meteorologi yang ada di anjungan sebuah kapal !

2.         Jelaskan gunanya data dari :
            a.         Weather Facsimile.
            b.         Ship’s Weather Report.

3.         a.         Terangkan apa yang dimaksud dengan Kondensasi !
            b.         Dengan alat apakah kita mengukur kelembaban udara didalam ruang    muat!

4.         Tekanan udara di kapal diukur dengan Barometer Air Raksa dan Barometer Aneroide.
             a.        Sebutkan koreksi yang harus dijabarkan pada pembacaan Barometer Air Raksa!
            b.         Sebutkan gunanya 2 (dua) jarum pada Barometer Aneroide!

5.         Terangkan apa yang dimaksud dengan :
            a.         Angin Pasat.
            b.         Angin Muson.
            c.         Isobar Tertutup.
            d.         Front Cuaca.


(Bobot nilai tiap soal = 20)


USULAN NASKAH UJIAN NEGARA


MATA UJIAN          :           METEOROLOGI

TK. IJAZAH          :     ANT. III

W A K T U    :           60  MENIT

 



1.        a.   Pada lapisan – lapisan apakah terjadi ionisasi ?
b.    Pada lapisan apakah terjadi peristiwa – peristiwa cuaca ?.
c.    Jelaskan apa yang dimaksud dengan massa udara dingin ?.

2.        a.   Proses – proses apakah yang menghalangi radiasi matahari, sehingga tidak
              semua radiasi matahari sampai kebumi ?
b.    Sebutkan alat – alat ukur termperatur dan temperatur apa sajakah yang anda ukur dikapal ?

3.        a.   Sebutkan penggolongan awan  :
a.1  Berdasarkan partikel – partikelnya
a.2  Berdasarkan pertumbuhannya !
b.  Apa manfaatnya, anda mengamati perubahan tekanan udara dikapal ?

4.        a.   Apakah angin pasat itu, dan gaya – gaya apakah yang mempengaruhi angin
              pasat itu ?.
b.    Apa yang dimaksud dengan front oklusi dan sebutkan tiga macam front oklusi
     dengan disertai gambarnya masing – masing !

5.        a.   Dalam  navigasi  laut,  pada  siklon  tropis  ada  sektor - sektor  yang  disebut
               Dongerous semi circle dan Navigable semi cicle. Apa yang  dimaksud  dengan
               kedua istilah itu masing – masing ?
b.    Apa yang dimaksud dengan Col dan bagaimana keadaan cuacanya ?.


&&&  NNTT  &&&