Jumat, 08 Maret 2013

ujian negara kompas kemudi


MACAM-MACAM KESALAHAN PEDOMAN GASING
-          kesalahan balistik
-          keselahan peredaman
-          kesalahan ayun
-          kesalahan constant
ELEMENT POKOK YG PENTING PADA MASTER COMPAS ( SPERRY )
-          sensitive element
-          panthom element
-          mercury balistik
-          spider element
YANG DIMAKSUD DENGAN
TILTING
Yaitu suatu gerakan pada poros sebuah gasing,berputar sangat cepat kearah equator
PRESESI
Yaitu suatu gerakan pada sebuah poros gasing berputar sangat cepat,bekerja suatu kopel dan poros tidak bergerak kearah kopel tetapi bergerak ke suatu arah yg tegak lurus terhadapnya
DRIFT
Yaitu suatu gerakan pada poros sebuah gasing berputar sangat cepat kearah kutub
INERTIA
Yaitu gaya yg dimiliki oleh sebuah benda yg berputar untuk mempertahankan kedudukanya terhadap angkasa
TUJUAN PENIMBALAN PEDOMAN MAGNIT DI KAPAL
-          membuat deviasi sekecil mungkin
-          perubahan deviasi pada perubahan2 haluan agar terjadi secara berangsur2
-          sebanyak mungkin memperbanyak gaya pengarah dan disamakan pada semua haluan
HAL-HAL YG HARUS DILAKUKAN AGAR KAPAL SIAP DITIMBAL
-          kapal harus duduk tegak,juga pada penimbalan simpangan magnet
-          kapal harus duduk dengan sarat rata
-          semua bagian besi harus berada ditempat2 seperti keadaan sedang berlayar ditengah laut
-          kapal tidak boleh ada dekat massa besi yang besar seperti dok,tongkang dsb.
ALAT-ALAT PENIMBAL PEDOMAN MAGNET
-          magnet2 tetap:
      · magnet membujur untuk menimbal          
         horizontal membujur dari magnetisme  
         kapal yg permanent : P
      · magnet melintang untuk menimbal
         horizontal melintang dari magnetisme
         kapal yg permanent : Q
-          batang flinders yaitu batang besi lunakyg diarahkan tegak lurus di geladak,dipertengahan kapal ,untuk menimbal magnetisme transient didalam besi lunak vertical
-          korektor D yaitu massa besi lunak dalam bentuk bola atau silinder setinggi pedoman untuk menimbal bagian utama dari simpangan kwadrantal
-          magnet senget yaitu magnet permanent yg dipoasang di dalam arah tegak lurus pada geladak,tepat dibawah pertengahan pedoman
TUJUAN JEMBATAN KUNINGAN DIPASANG PADA PEDOMAN MAGNIT CAIR
Untuk menahan ujung semat agar tidak cepat rusak yg dikarenakan naik turun nya cairan karena kenaikan suhu/penurunan suhu pada cairan.
PENYEBAB TIMBULNYA MEDAN MAGNIT PERMANEN
-          terinduksi dari magnit bumi
-          terjadinya pada besi keras,dan jika sudah termagnitkan susah menghilangkanya
PENYEBAB TIMBULNYA MEDAN MAGNIT TRANSIEN
-          penyebab padea besi lunak
-          bersifat sementara
CARA KERJA GYRO COMPAS
Terdiri atas sebuah benda yg dapat berputar sangat cepat ( 6000 rpm ) mengelilingi sebuah poros dan dapat berputar bebas pada 3 buah arah yg saling tegak lurus satu sama lainya.
YANG PERLU DIPERHATIKAN AGAR PIRINGAN PEDOMAN DALAM KEADAAN TENANG
-          waktu goyangan piringan jangan selaras dengan goyangan kapal,akan mengakibatkan goyangan piringan semakin hebat
-          semat dan sungkup harus dalam keadaan baik
-          moment lembam harus besar nilainya
MENGAPA GYROSCOPE BELUM SEPENUHNYA DIGUNAKAN DI ATAS KAPAL
-          titik berat gyro tidak mungkin tepat pada porosnya
-          poros gyro tidak duduk dalam arah U-S tetapi akan berputar2 mengelilinginya
-          apabila gyro mendapat suatu gaya dan keluar dari kedudukanya,maka poros gyro akan menunjuk ke arah lain,dan tidak ada gaya yg dapat mengembalikan pada kedudukan semula.
CAIRAN YANG TERDAPAT PADA PEDOMAN MAGNET BASAH,BERAPA PERSENKAH MASING-MASING CAIRAN TERSEBUT DAN APA FUNGSINYA
Dibuat lebih kuat ketelnya diisi zat cair campuran alcohol 16 s/d 22 % dan air sulingan  75 s/d 85% ,gunanya untuk meredam yang mempengaruhi pedoman.
MERUBAH ARAH BILA DIKEMUDIKAN DENGAN AUTO PILOT
-          matikan bel alarm
-          putar knop kea rah yg baru dapat merubah arah s/d 1800 ke kanan / kekiri
-          pengaturan cek kemudi di Nol dalam satu gerakan ,jika hal sudah mendekati arah yg dimaksud tombol switek di tekan.
  

Tidak ada komentar:

Posting Komentar